Skip to main content

Posts

Showing posts with the label EKSTERIOR

20 Contoh Desain Ruang Makan dan Ruang Keluarga Terbaru

Ruang Makan dan Ruang Keluarga -Mengalami keterbatasan lahan untuk memenuhi keseluruhan kebutuhan ruang pada rumah kita terkadang membuat kita bingung. Bukan hal yang tidak mungkin, jika kita membuat desain ruang yang tepat tentu segala keterbatasan dapat di siasati. Misalnya dengan menggabungkan ruang makan degan ruang keluarga yang ada pada rumah kita. Membuat desain ruang makan dan ruang keluarga yang menyatu tentu saja menghemat lahan yang ada. Sehingga kebutuhan ruang di dalam rumah dapat terpenuhi. Ruang makan dan ruang keluarga memang menjadi ruangan tempat berkumpul dan bercengkerama bersama seluruh anggota keluarga. Ruang makan di dalam rumah dapat juga di gunakan untuk tempat menjamu tamu yang berkunjung ke rumah kita. Tentu saja dengan suasana santai dan nyaman, tamu dan seluruh anggota keluarga dapat menikmati ruangan ini. Kita harus memperhatikan proses dalam mendesain ruang yang ada pada rumah kita dengan teliti. Dari pemilihan warna, pemilihan furniture, penataan furnit

20 Contoh Desain Rumah Minimalis Warna Ungu Terbaru

Rumah Minimalis Warna Ungu – Rumah dengan konsep minimalis memang paling banyak diminati di kalangan masyarakat. Selain desain yang sederhana dan tetap menarik, desain minimalis ini juga lebih mudah diterapkan pada beberapa kondisi lingkungan yang ada di sekitar. Entah di desa ataupun di perkotaan, desain minimalis ini akan menjadi pilihan yang baik untuk memanfaatkan lahan yang kita punya dengan semaksimal mungkin. Kesan sederhana namun tetap menarik selalu melekat pada desain minimalis ini. Kita bisa membuat desain rumah minimalis menjadi sederhana namun tetap keren dan elegan. Ini semua tergantung pada kita untuk membuat suasana pada rumah tersebut menjadi lebih hidup dan tentu saja menjadi nyaman untuk ditinggali. Contoh Gambar Desain Rumah Minimalis Warna Ungu Terbaru: Adapula desain rumah minimalis yang tertuju pada satu tema yang dipilih sesuai dengan keinginan atau kesukaan sang pemilik rumah. Misalkan saja desain rumah minimalis dengan satu warna tema ya

20 Contoh Desain Rumah Kayu Gaya Amerika Terkini

Rumah Kayu Gaya Amerika – Rumah kayu di masa modern sekarang ini? Kenapa tidak? Rumah kayu tak selamanya hanya terdapat di jaman dahulu. Di masa modern dan seramai sekarang juga sangat bagus jika kita ingin memiliki rumah kayu. Rumah kayu yang klasik dan nyaman. Belakangan ini, apa yang bergaya klasik kembali muncul dan banyak diminati oleh banyak orang. Mereka seolah-olah ingin bernostalgia dengan masa lalu. Salah satu yang menjadi tren kembali adalah rumah-rumah yang terbuat dari kayu. Kesan klasik ditambah warna eksotis dari kayu membuat rumah terkesan keren dan elegan. Contoh Gambar Desain Rumah Kayu Gaya Amerika Terkini: Desain rumah kayu gaya amerika merupakan sebuah desain rumah yang kaya akan nuansa klasik dan tenang. Membangun nuansa alami meskipun tinggal di perkotaan bukan hal yang tidak mungkin. Dengan rumah kayu, kita juga bisa merasakan suasana dekat dengan alam seperti sedang liburan setiap hari. Tetapi tenang saja, rumah kita tidak akan terlihat a

20 Contoh Desain Rumah Gaya Spanyol Terkini

Rumah Gaya Spanyol – Apa itu rumah gaya spanyol? Rumah gaya spanyol adalah rumah yang menggunakan konsep atau gaya spanyol pada desain yang diaplikasikannya. Lalu apa keistimewaan gaya spanyol tersebut? Keistimewaan dari rumah dengan gaya spanyol adalah bentuknya cenderung klasik dan penggunaan bidang melengkung yang indah. Rumah gaya spanyol ini sudah banyak diminati di negara kita ini. Selain gaya spanyol yang mewah dan elegan, rumah dengan konsep atau gaya spanyol ini identik dengan desain kerajaan yang berbau klasik dan etnik. Jadi akan sangat mewah jika kita memilih membangun rumah dengan konsep spanyol ini. Pastinya akan membuat siapapun yang melihatnya menjadi kagum dan terpesona dengan setiap keindahan yang ditampilkan. Contoh Gambar Desain Rumah Gaya Spanyol Terkini: Jika kita ingin mengubah rumah kita menjadi rumah dengan gaya spanyol, maka kita perlu memahami beberapa ciri khas yang melekat pada gaya spanyol tersebut agar kita dapat menciptakan kesan y

20 Contoh Desain Rumah Bergaya Eropa Klasik Terkini

Rumah Bergaya Eropa Klasik – Klasik tidak berarti jadul dan ketinggalan jaman. Karena di masa sekarang ini, kita bisa memadukan antara klasik dan modern menjadi sebuah karya terbaik. Bahkan jika diterapkan pada desain rumah gaya Eropa ini sangat menarik perhatian setiap orang yang berkunjung ke rumah kita. Untuk bisa memiliki rumah bergaya Eropa klasik, tidak harus mewajibkan kita untuk menjiplak semua hal yang ada pada rumah-rumah di Eropa pada umumnya. Kita hanya tinggal menghadirkan nuansa yang mewah dan sangat berbau Eropa sehingga kenyamanan dan ketentraman kita akan terbangun setiap kali berada di rumah yang kita miliki. Contoh Gambar Desain Rumah Bergaya Eropa Klasik Terkini: Tips Mendesain Rumah Eropa Bergaya Klasik: 1. Perpaduan warna dinding Untuk menciptakan nuansa yang modern dan khas Eropa ada beberapa warna khas untuk dinding yang bisa kita jadikan sebagai pilihan warna untuk perpaduan warna diantaranya warna coklat, putih, dan abu-abu. Dengan mem