Skip to main content

Posts

Showing posts with the label EKSTERIOR

Inspirasi Model Dapur Mungil Bawah Tangga Terbaru

Dapur merupakan salah satu elemen ruangan yang wajib ada disetiap rumah. Fungsi dari dapur tidak lain adalah untuk keperluan masak memasak. Dalam dapur biasanya terdiri dari kompor gas, perlatan memasak, kulkas dan berbagai macam bahan dan bumbu makanan. Di setiap rumah sudah pasti luas dapur akan berbeda-beda satu dengan lain nya. Rumah yang luas tentu dapurnya juga luas. Begitu juga sebaliknya, rumah yang kecil juga kecil pula dapurnya. Pada artikel kali ini kami akan memberikan beberapa contoh desain dapur mini di bawah tangga yang bisa jadi referensi untuk kamu. Berikut ini adalah 10 dapur minimalis di bawah tangga yang indah dan keren. Simak penjelasan dari artikel yang ada di bawah ini. Contoh Model Dapur Mungil Bawah Tangga 1. Model dapur mini  Model dapur mini Model dapur mini pertama memiliki dominan warna putih dengan ornamen dari keramik yang memiliki ukiran indah. Dapur ini persis di bawah tangga dan menyatu dengan anak tangga. Terdapat beberapa peralatan dapur ...

10 Inspirasi Model Teras Rumah Kayu Minimalis

Teras rumah merupakan ruang yang nyaman untuk sekedar duduk santai sembari membaca buku dan ngopi, atau bercengkrama dengan sanak family dan lain sebagainya. Teras rumah akan lebih indah jika di halaman depan terdapat taman pribadi. Teras rumah secara umum  biasanya terbuat dari keramik. Namun ada juga yang menggunakan kayu. Dengan menggunakan kayu maka akan terkesan beda dan lain. Pada artikel kali ini kami akan memberikan beberapa contoh teras rumah dengan kayu yang mengusung konsep minimalis. Berikut ini adalah 10 model teras rumah yang menggunakan kayu dan menerapkan desain minimalis. Simak penjelasan dari artikel yang ada di bawah ini. Gambar Model Teras Rumah Kayu Minimalis 1. Model teras rumah kayu dengan kursi dan sofa Model teras rumah kayu dengan kursi dan sofa Model teras rumah pertama yang bisa kamu pakai seperti pada gambar ini. Kamu bisa taruh di teras tersebut kursi atau sofa untuk tempat duduk. Dengan di sinari lampu kuning remang dan sinar rembulan pada mal...

10 Inspirasi Model Penyekat Ruangan Bukan Dengan Tembok

Rumah merupakan salah satu kebutuhan yang harus di penuhi orang manusia. Entah itu dalam hak milik sendiri atau menyewa atau juga indekos, semua itu masuk dalam kategori rumah. Secara umum, rumah biasanya terdiri dari beberapa ruangan mulai dari ruang tamu, kamar tidur, dapur, kamar mandi, halaman depan, halaman belakang dan lain sebagainya. Biasanya juga antara satu ruang dengan ruang lain di sekat dengan dinding atau tembok. Namun terkadang kita merasa bosan dengan sekat berupa dinding atau tembok tersebut. Solusi yang tepat jika bosan dengan keadaan mainstream adalah membuat sekat dengan cara lain. Berikut ini akan kami berikan beberapa contoh sekat ruangan yang anti mainstream. Contoh Model Penyekat Ruangan Bukan Dengan Tembok Simak penjelasan dari artikel yang ada di bawah ini tentang Model Penyekat Ruangan Bukan Dengan Tembok . 1. Model sekat ruangan dengan rak kayu Model sekat ruangan dengan rak kayu Kamu bisa membuat sekat antara ruang satu dengan lain menggunakan rak s...

9 Model Air Terjun Dan Kolam Untuk Taman di Halaman Rumah

Jika halaman depan rumah mu cukup luas, alangkah baiknya kamu pergunakan sebagai taman pribadi. Dengan adanya taman pribadi di halaman depan rumah, maka suasana kesejukan akan kamu rasakan. Dan jika halaman depan mu tidak terlalu luas, jangan risau. Kamu masih tetap bisa menyulap menjadi taman yang hijau dan asri serta indah. Salah satu ornamen tambahan yang bisa kamu terapkan pada taman di halaman depan rumah mu adalah air terjun. Pada artikel kali ini kami akan memberi kamu referensi beberapa Model Air Terjun Untuk Taman di Halaman Rumah . Contoh Model Air Terjun Untuk Taman di Halaman Rumah Berikut ini adalah beberapa model air terjun mini yang bisa kamu terapkan di dalam taman pribadi mu. Simak contoh model air terjun di halaman rumah di bawah ini. 1. Desain air terjun dengan kolam ikan Desain air terjun dengan kolam ikan Kamu bisa bikin air terjun seperti pada gambar yang ini. Dengan aliran air yang mengalir secara zig-zag dari atas menuju ke bawah dalam kolam yang berisi ...

10 Model Lampu Kamar Tidur yang Indah

Kamar merupakan ruangan favorit untuk sekedar bermain ponsel, merenung, melamun dan tentu saja untuk tidur. Bagi sebagian orang, kamar merupakan tempat paling nyaman dan tidak bisa digantikan. Terlebih ketika hari minggu, terkadang rebahan di kamar adalah satu hal paling mewah bagi orang yang setiap hari sibuk dengan berbagai macam aktivitas dan rutinitas yang membosankan. Salah satu ornamen dalam kamar yang akan menambah mood dan membikin suasana tenang dan damai adalah lampu. Pada artikel kali ini kami akan membahas dan memberikan beberapa contoh model dari lampu kamar yang bisa kamu terapkan untuk kamar milikmu. Berikut ini adalah gambar model lampu kamar yang indah dan menarik untuk dipertimbangkan dimiliki. Simak penjelasan dari artikel yang ada di bawah ini. Model Lampu Kamar Tidur yang Indah 1. Model lampu Meja Untuk kamar Tidur Model lampu Meja Untuk kamar Tidur Model lampu kamar pertama yang bisa kamu pasang di kamar mu adalah dengan dua lampu berbentuk trapesium yang ...

9 Inspirasi Model Rumah Minimalis 3 Kamar

Rumah memiliki berbagai macam jenis dan bentuknya. Mulai dari rumah yang begitu besar dan mewah sampai dengan rumah yang begitu kecil dan sempit. Setiap rumah juga masing-masing berbeda dari segi jumlah kamarnya. Ada yang hanya terdapat satu, dua, tiga dan seterusnya. Semakin besar rumah tersebut sama semakin banyak pula kamar yang di sediakan. Begitu juga sebaliknya. Pada artikel kali ini kami akan membahas mengenai desain rumah yang memiliki tiga kamar dan juga menggunakan konsep desain minimalis. Berikut ini adalah beberapa contoh desain rumah yang mengusung konsep minimalis dan juga memiliki tiga kamar. Simak penjelasan tentang konsep rumah minimalis 3 kamar yang ada di bawah ini. Contoh Model Rumah Minimalis 3 Kamar 1. Denah Desain rumah minimalis 3 kamar Desain rumah minimalis pertama dengan tiga kamar yang berada pada sisi kiri. Konsep rumah ini menyamping. Bagian ruang tamu dari desain rumah ini berada di bagian tengah dan bagian dapur berada di sisi kanan. Konsep desain ...